Kanker

Kanker Tenggorokan: Penyebab, Gejala, dan Pengobatan

Kanker tenggorokan adalah jenis kanker yang tumbuh dan berkembang di jaringan tenggorokan. Penyakit ini biasanya ditandai dengan beberapa gejala khas, antara lain kesulitan menelan, sakit tenggorokan, serta munculnya perubahan suara. Tenggorokan berperan penting dalam proses pernapasan dan pencernaan. Jika fungsinya terganggu, maka dapat membahayakan nyawa, salah satunya kanker tenggorokan. Berikut penjelasan...

Mengenali Stadium Perkembangan dan Gejala Kanker Payudara

Dikutip dari Kementerian Kesehatan RI, kanker payudara merupakan salah satu jenis kanker yang paling banyak dialami wanita. Sebagai langkah pencegahan, Anda perlu mengenali gejala kanker payudara agar bisa ditangani dengan tepat. Kanker payudara terjadi ketika sel pada jaringan payudara tumbuh dan berkembang secara tidak terkendali. Apa gejala kanker payudara yang perlu...

6 Gejala Kanker Serviks yang Perlu Diwaspadai

Kanker serviks adalah salah satu jenis penyakit yang banyak terjadi di Indonesia. Mengenali gejala kanker serviks sejak dini sangat penting agar bisa ditangani dengan tepat dan tidak bertambah parah. Ada beberapa gejala kanker serviks yang perlu Anda waspadai. Kanker serviks umumnya menyerang wanita yang sering berganti pasangan seksual, mengonsumsi pil KB...

Kenali Ciri-Ciri Kanker Payudara di Stadium 1

Kanker payudara merupakan salah satu penyebab utama kematian pada wanita. Jenis kanker ini terjadi ketika sel pada jaringan payudara tumbuh dan berkembang secara tidak terkendali. Apa ciri-ciri kanker payudara? Pada stadium 1, kanker payudara umumnya tidak menimbulkan gejala. Namun, kanker payudara bisa dikenali dari beberapa cirinya. Dengan mengenali ciri-ciri kanker payudara...

Kanker Payudara: Jenis, Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati

Kanker payudara terjadi ketika sel-sel pada jaringan payudara tumbuh tidak terkendali dan mengambil alih jaringan payudara yang sehat. Ketahui lebih dalam mengenai jenis, gejala, penyebab, serta cara mencegah kanker payudara. Kanker payudara umumnya terbentuk di kelenjar yang menghasilkan susu atau di saluran yang membawa air susu dari kelenjar ke puting payudara....

Kanker Serviks: Penyebab, Gejala, dan Cara Mencegah

Kanker serviks adalah kondisi ketika sel-sel di leher rahim yang tidak normal dan berkembang terus tanpa terkendali. Leher rahim atau serviks merupakan organ yang berbentuk seperti tabung dan berfungsi untuk menghubungkan vagina dan rahim. Kanker serviks adalah salah satu jenis penyakit yang banyak terjadi pada wanita di seluruh dunia. Diagnosis kanker...

Kanker Kulit: Penyebab, Faktor Risiko, dan Gejala

Kanker kulit adalah penyakit yang disebabkan oleh pertumbuhan sel kulit yang tidak terkendali. Kondisi ini terjadi ketika kerusakan DNA pada sel kulit memicu mutasi atau cacat genetik, sehingga sel kulit berkembang dengan cepat dan membentuk tumor ganas. Kanker kulit umumnya menyerang area kulit yang terpapar sinar matahari. Namun, bisa juga menyerang...

Kanker Otak: Gejala dan Diagnosis

Otak adalah organ tubuh yang berperan penting dalam mengatur berbagai fungsi organ dan jaringan. Namun, bagaimana jika fungsi otak terganggu, atau bahkan terjadi kanker otak? Kanker otak bisa terjadi karena berbagai faktor, seperti genetik, usia, gaya hidup tidak sehat, berat badan berlebih, serta paparan radiasi atau zat kimia berbahaya. Gejala kanker...

Kanker Mulut: Penyebab, Gejala, dan Pengobatan

Kanker mulut adalah kondisi tumbuhnya jaringan abnormal di dalam mulut dan terjadi pada jaringan dinding mulut, bibir, lidah, gusi, atau langit-langit. Penyakit ini ditandai dengan sariawan yang tidak kunjung sembuh dan rasa sakit di dalam mulut. Kanker mulut bisa diobati dengan radioterapi, operasi, serta kemoterapi. Meski demikian, tingkat kesembuhan pasien kanker...

Mengenal Kanker Nasofaring, Penyebab, dan Gejalanya

Kanker nasofaring adalah jenis penyakit yang menyerang jaringan di nasofaring. Nasofaring merupakan salah satu bagian tenggorokan yang terletak di belakang rongga hidung dan di balik langit-langit mulut. Kanker nasofaring ditandai dengan gangguan berbicara, bernapas, dan mendengar. Kanker nasofaring diketahui cukup sulit dideteksi. Hal ini dikarenakan gejala kanker nasofaring sering kali muncul...